Petualang Terhormat,
Merayakan ulang tahun ke-2 Revelation: New World, server khusus Revelation dibuka dengan berbagai event seru yang tidak boleh kamu lewatkan!!!
I. INFORMASI SERVER
Nama Server: Revelation
Reservasi: 10:00 – 21.02.2025 (GMT +7)
Pembukaan Resmi: 11:00 – 27.02.2025 (GMT +7)
II. EVENT PERAYAAN SPECIAL SERVER:
- Target Reservasi: 8,888
- Rod King’s Challenge
- Together We Build
- Boundless Connections
- Battle Rating Ranking
- Base Ranking
- Server Tranferring Welfare
- Jade Of Thanks Refund
- Outfit Inheritance Event
- Cloudsong Rebate Event
III. DETAIL EVENT
1. Target Reservasi: 8,888
Durasi: 10:00, 21 Februari – 11:00, 27 Februari 2025 (GMT+7)
Detail: Jika jumlah Petualang yang melakukan reservasi (membuat karakter lebih awal) di server Revelation mencapai 8.888, seluruh server akan menerima hadiah spesial, termasuk 188 Bound Jade dan 3 Rebirth Seal.
2. Rod King’s Challenge
Durasi: 27.02 – 23:59, 13.03.2025 (GMT +7)
Detail: Adventurer yang mencapai pencapaian "Memancing di Hari Bersalju" sekali akan mendapatkan hadiah, termasuk Aksesori Punggung - Huggy Bear (30 hari), Load Relief Token x5, dan Rebirth Seal x2.
3. Together We Build
Durasi: 27.02 – 23:59, 13.03.2025 (GMT +7)
Detail: 10 pasangan pertama yang menikah di server Revelation akan menerima hadiah spesial "Bersama Kita Bangun", termasuk Tempat Tidur Sweet Dream x1, Weaver’s Ticket x10, dan Gelar Pasangan Abad - Emas untuk masing-masing pasangan.
4. Boundless Connections
Durasi: 27.02 – 23:59, 13.03.2025 (GMT +7)
Detail: Adventurer yang masuk dalam 3 besar Partners of Five Leaderboard akan menerima hadiah berikut:
TOP 1: Legendary/Exotic Gem Optional Vault x5 + Bound Jade x888
TOP 2: Legendary/Exotic Gem Optional Vault x4 + Bound Jade x688
TOP 3: Legendary/Exotic Gem Optional Vault x3 + Bound Jade x388
5. Battle Rating Ranking
Duration: From 27.02 to 10:00 13.03.2025 (GMT +7)
Details: Pada akhir acara, Petualang yang menempati peringkat TOP 1, 2, dan 3 dalam Battle Rating Leaderboard di server Revelation akan menerima hadiah eksklusif.
Hadiah:
Peringkat | Hadiah | Jumlah |
TOP 1 | IPhone 16 Pro Max 512GB Desert Titanium | 1 |
Holy Lancer Figure | 1 | |
Whale Blind Box | 1 | |
Permanent Collectible Wings Selection Chest: Sword and Poem of Thorns, Brilliant Arch, Spirit-Feather Sound x1 (Tradable) | 1 | |
Spirit Item Option Chest - Sacred | 1 | |
Godlike Spirit Skill Shard | 80 | |
TOP 2 | Holy Lancer Figure | 1 |
Whale Blind Box | 1 | |
Spirit Item Option Chest - Epic | 1 | |
Legendary/Exotic Gem Optional Vault | 20 | |
Connection Branch. | 10 | |
TOP 3 | Holy Lancer Figure | 1 |
Whale Blind Box | 1 | |
Spirit Item Option Chest - Epic | 1 | |
Legendary/Exotic Gem Optional Vault | 10 | |
Connection Branch. | 5 | |
TOP 4 - 10 | Spike Scales Option Chest | 6 |
Legendary/Exotic Gem Optional Vault | 5 | |
Connection Branch. | 4 | |
TOP 11 - 30 | Spike Scales Option Chest | 4 |
Legendary/Exotic Gem Optional Vault | 4 | |
Connection Branch. | 3 | |
TOP 31 - 50 | Spike Scales Option Chest | 3 |
Legendary/Exotic Gem Optional Vault | 3 | |
Connection Branch. | 3 | |
TOP 51 - 100 | Spike Scales Option Chest | 2 |
Legendary/Exotic Gem Optional Vault | 3 | |
Connection Branch. | 2 |
6. Base Ranking
Durasi: 27.02 – 10:00, 13.03.2025 (GMT +7)
Detail: Pada akhir acara, Petualang yang menempati TOP 1, 2, dan 3 dalam peringkat Base Luxuriance dan Aesthetic di server Revelation akan menerima hadiah eksklusif:
Kategori | Peringkat | Hadiah | Jumlah |
Luxuriance | TOP 1 | Title:Elite Prosperity | 1 |
Weaver Ticket | 50 | ||
Permanent Mount Selection Chest x1: Crabby Ball / Electric Bike / Go Go Sweetie / Orange - Raindrops | 1 | ||
TOP 2 | Bound Divine Jade | 1,500 | |
Weaver Ticket | 40 | ||
Nimbus Coins | 1,888,888 | ||
TOP 3 | Bound Divine Jade | 1000 | |
Weaver Ticket | 20 | ||
Nimbus Coins | 1,888,888 | ||
TOP 4 - 10 | Nimbus Coins | 1,888,888 | |
Bound Divine Jade | 800 | ||
Weaver Ticket | 15 | ||
TOP 11 - 50 | Nimbus Coins | 1,888,888 | |
Bound Divine Jade | 500 | ||
Weaver Ticket | 10 | ||
Aesthetic | TOP 1 | Title: Serene Abode | 1 |
Weaver Ticket | 50 | ||
Permanent Mount Selection Chest x1: Crabby Ball / Electric Bike / Go Go Sweetie / Orange - Raindrops | 1 | ||
TOP 2 | Bound Divine Jade | 1,500 | |
Weaver Ticket | 40 | ||
Nimbus Coins | 1,888,888 | ||
TOP 3 | Bound Divine Jade | 1000 | |
Weaver Ticket | 20 | ||
Nimbus Coins | 1,888,888 | ||
TOP 4 - 10 | Nimbus Coins | 1,888,888 | |
Bound Divine Jade | 800 | ||
Weaver Ticket | 15 | ||
TOP 11 - 50 | Nimbus Coins | 1,888,888 | |
Bound Divine Jade | 500 | ||
Weaver Ticket | 10 |
7. Server Transferring Welfare:
Durasi: Mulai 27.02 s/d 23:39 05.03.2025 (GMT +7)
Details: Petualang yang memiliki akun dengan karakter level 59 atau lebih pada server lama lalu membuat karakter di server Revelation akan mendapat hadiah eksklusif untuk karakter tersebut. Setiap akun hanya bisa mendapat hadiah satu kali.
Hadiah:
Title - Recall Memories of Sulan Together x1 + Hanbok Chest (Termasuk Hanbok Hairstyle + Hanbok Outfit) - Permanent (Unbound) x1 +Load Relief Token x6
8. Jade of Thanks Refund:
Durasi: 27.02 – 23:39, 05.03.2025 (GMT +7)
Detail: Selama acara berlangsung, Adventurer yang telah mengumpulkan Cloudsong Points dalam jumlah tertentu dan membuat karakter baru di server Revelation akan menerima pengembalian Bound Divine Jade sesuai dengan tingkat pencapaian mereka:
- 142.000 – 284.000 Cloudsong Pts: Karakter di server Revelation akan menerima pengembalian 10% Bound Jade berdasarkan akumulasi Cloudsong Points dari server lama (maksimum 10.000 Bound Jade).
- Di atas 284.000 Cloudsong Pts: Karakter di server Revelation akan menerima pengembalian 15% Bound Jade berdasarkan akumulasi Cloudsong Points dari server lama (maksimum 20.000 Bound Jade).
9. Inherit Outfit Event
Durasi: 27.02 – 05:00, 09.03.2025 (GMT +7)
Lingkup Server: Berlaku khusus untuk server Revelation
Detail:
1. Persyaratan Level: Karakter yang mencapai level 32 atau lebih tinggi.2. Deskripsi: Selama event berlangsung, pemain dapat memilih satu karakter dengan level 60+ dalam satu akun sebagai Leading Character. Karakter saat ini dapat mewarisi kostum yang memenuhi syarat dari Leading Character. Satu akun hanya bisa melakukan Inherit Outfit satu kali. Catatan: Rencana kustomisasi tidak akan diwariskan.
Catatan tentang Skin Senjata:
Untuk Petualang dengan Karakter Utama di kelas Holy Lancer, Assassin dan Tidecaller yang memiliki Weapon Skin di kelas lama. Sebelum menggunakan fitur Inherit Outfit, wajib melakukan TRANSFER CLASS. Jika tidak melakukan TRANSFER CLASS, Weapon Skin di kelas lama tidak akan dapat diwarisi ke karakter di server baru.
3. Peraturan:- Semua karakter dalam satu akun dengan level 60+ dan memiliki Outfit yang bisa Inherit dapat dipilih sebagai Leading Character.
- Setelah Inherit, Outfit dari Leading Character akan dihapus dari Treasure Pavilion dan diberikan kepada karakter penerima.
- Karakter yang tidak dapat Inherit:
- Karakter yang telah dihapus permanen.
- Karakter dalam status penghapusan.
- Karakter dengan data abnormal.
- Karakter yang sudah melakukan Inherit sebelumnya.
- Weaver’s Dream dari Season 1 - Season 11
- Vogue: Hingga Crescent Covenant (tidak termasuk Cinnamoroll Dream, Kuromi Fantasy outfit dan The Little Prince kolaborasi IP Starsky Travel)
- Battle Pass: season 1 - 14
- Peraturan Inherit: Hanya tampilan karakter yang sama yang dapat dipilih, dan akun utama harus memiliki kostum dalam jangkauan yang dapat diwarisi agar Inherit dapat dilakukan.
Catatan: Untuk set Weaver Dream dari Season 7 ke atas, emote yang Inherit tidak akan tersedia. Sebagai kompensasi, emote ini akan dikirim melalui surat dalam game dalam waktu 7 hingga 14 hari setelah event Inherit Outfit berakhir.
10. Rebate Top Up Return Season 1
Event Details:
Berdasarkan total akumulasi Cloudsong Points dari semua karakter di akun Anda (termasuk karakter yang dihapus) sejak 03/02/2023, Anda akan menerima pengembalian [Dream Ticket] saat kembali ke server baru - Revelation! Kesempatan untuk mendapatkan kostum permanen, termasuk Weaver Dream & Vogue!
Timeline: Dimulai setelah maintenance pada 27/02 saat server dibuka., Petualang harus memilih karakter untuk mengaktifkan event ini sebelum pukul 05:00 tanggal 29/03 (GMT +7). Setelah diaktifkan, event berlangsung selama 43 hari.
Peraturan Partisipasi Akun dalam Event Terbatas:
- Jika Kamu mengaktifkan event ini, karakter lain dalam akun yang sama harus menunggu 180 hari sebelum bisa berpartisipasi lagi di server lain.
- Jika Kamu TIDAK mengaktifkan event di Season 1, Kamu dapat ikut serta di musim berikutnya tanpa batasan waktu. Cloudsong Points Anda akan terus terakumulasi.
- Setelah diaktifkan, event tidak dapat diubah atau dibatalkan, jadi pilih dengan hati-hati!
Peraturan Kalkulasi Refund:
- Refund [Dream Ticket] dihitung berdasarkan Cloudsong Points yang dikumpulkan sebelum maintenance 27/02 (termasuk semua karakter di akun yang sama dan juga karakter yang sudah dihapus).
- Cek total Cloudsong Points Kamu di Welfare Hall > Sky Horizon Refund > Event Guide.
- Lihat jumlah [Dream Ticket] yang di Refund di Welfare Hall > Recharge Rebate Returns.
- Sistem akan menghitung jumlah [Dream Ticket] berdasarkan riwayat top up. Proses ini tidak menghapus riwayat Cloudsong Points kamu.
*Catatan: Aktifkan event lebih awal untuk mendapatkan hadiah maksimal!
Peraturan Aktivasi:
- Cloudsong Points yang diperoleh setelah 27 Februari TIDAK dihitung dalam Rebate Top Up Return Season 1.
- Cloudsong Points yang sudah dikumpulkan sebelumnya tetap tersimpan dan akan berlanjut ke musim berikutnya.
- Setelah aktivasi, karakter lain dalam akun yang sama tidak bisa ikut dalam 180 hari, jadi pilih dengan hati-hati!
[Dream Ticket] Peraturan Draw Rebate & Fashion:
Event ini tersedia di server baru - Revelation dan terdiri dari dua bagian: Rebate Dream Ticket dan Fashion Gacha.
[Dream Ticket] Kalkulasi Rebate:
- 1 [Dream Ticket] untuk setiap 200 Cloudsong Points.
- Maksimal refund selama event: 5000 [Dream Ticket].
- Rebate dilakukan bertahap, login setiap hari untuk mengklaimnya.
Fashion Draw:
- Gunakan [Dream Ticket] untuk mengikuti undian berhadiah dan berkesempatan mendapatkan kostum eksklusif seperti Weaver Dream & Vogue!
- [Dream Ticket] yang tidak digunakan akan dikonversi menjadi Nimbus Coupon setelah event berakhir.
- Pastikan menggunakan semua item event sebelum event berakhir!
*Untuk info lebih detail, silakan periksa halaman event di dalam game.
CATATAN:
- Semua hadiah dalam game akan dikirimkan melalui surat dalam game dalam waktu 5-7 hari kerja setelah event berakhir.
- Untuk hadiah fisik, proses pemberian hadiah akan diumumkan setelah event berakhir melalui Fanpage resmi atau website resmi Revelation.
Jika Kamu mengalami masalah atau membutuhkan bantuan, silakan hubungi Xiao Yu melalui saluran berikut:
- Halaman Facebook resmi Revelation: CLICK HERE
- Halaman Dukungan Resmi: CLICK HERE
Xiao Yu dengan cinta~